LANGSA, KOMPAS.com – Puluhan warga Kota Langsa mendatangi kantor PLN Cabang Langsa, Provinsi Aceh, Senin (4/5/2020).
Kedatangan mereka untuk memprotes kenaikan tarif listrik yang dirasakan melambung sejak sebulan terakhir.
Manajer PLN Langsa, Adam Ramandhita, dihubungi per telepon, malam, membenarkan kejadian itu.
Namun, Adam menyangkal terjadi kenaikan tarif listrik selama sebulan terakhir.
Baca juga: Bantah Naikkan Tarif, Ini Kata PLN soal Keluhan Tagihan Listrik Lebih Tinggi Selama PSBB
Ia kemudian menjelaskan sejumlah faktor yang menyebabkan tagihan listrik warga naik.
“Masyarakat merasa terjadi kenaikan listrik, padahal itu sebenarnya kenaikan jumlah penggunaan," katanya.
"Ada tiga faktor yang sudah kami deteksi penyebabnya, salah satunya penerapan aturan pemerintah tentang kerja dari rumah, membuat warga banyak menggunakan perangkat yang beraliran listrik,” sebut Adam.
Faktor kedua, sambungnya, sejak Ramadhan, terjadi kegiatan tambahan bagi masyarakat seperti tadarus, tarawih dan sahur. Hal itu meningkatkan konsumsi listrik di rumah.
Baca juga: Keluhan Tagihan Listrik Lebih Tinggi, Penjelasan PLN, dan Respons Ombudsman
Penghitungan listrik PLN
Faktor ketiga adalah soal penghitungan biaya listrik PLN.
Dia menyebutkan, penghitungan biaya listrik dianalogikan per tiga bulan.
https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMif2h0dHBzOi8vcmVnaW9uYWwua29tcGFzLmNvbS9yZWFkLzIwMjAvMDUvMDUvMDYwODU1MzEvdGFrLXRlcmltYS10YWdpaGFuLWxpc3RyaWtueWEtbmFpay1wdWx1aGFuLXdhcmdhLWxhbmdzYS1kYXRhbmdpLWthbnRvci1wbG7SAYMBaHR0cHM6Ly9hbXAua29tcGFzLmNvbS9yZWdpb25hbC9yZWFkLzIwMjAvMDUvMDUvMDYwODU1MzEvdGFrLXRlcmltYS10YWdpaGFuLWxpc3RyaWtueWEtbmFpay1wdWx1aGFuLXdhcmdhLWxhbmdzYS1kYXRhbmdpLWthbnRvci1wbG4?oc=5
2020-05-04 23:08:00Z
52782168191017
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Tak Terima Tagihan Listriknya Naik, Puluhan Warga Langsa Datangi Kantor PLN - Kompas.com - KOMPAS.com"
Post a Comment